Beri Inovasi dan Buka Ruang Masyarakat Berkarya, Camat Marang Hartati : Bangun Indonesia dari Desa Wisata Pitue Marang

    Beri Inovasi dan  Buka Ruang Masyarakat Berkarya, Camat Marang Hartati : Bangun Indonesia dari  Desa  Wisata Pitue Marang

    PANGKEP - Camat Marang Kabupaten Pangkep Hj Hartati, SE. MM, bersama Danramil Marang kini memantau sekaligus melakukan kerja bakti demi mewujudkan Desa Wisata Pitue Marang Jumat  (29/3/2024)

    Hartaty yang baru saja di lantik menahkodai Kecamatan Marang ini mengatakan  bahwa kami sekarang ini mendorong masyarakt, memberikan novasi dan adaptasi masyarakat desa membuka ruang untuk berkarya, menciptakan lapangan kerja serta mempersiapkan desa  pitue sebagai wisata yang mendunia melalui pariwisata dan ekonomi kreatif dan tentu juga kami menyajikan pilihan bagi wisatawan untuk menikmati alam terbuka, sembari merasakan pengalaman berwisata di tengah kehidupan masyarakat pedesaan di Desa Pitue Marang.

    "Memberi motivasi dan inspirasi bagi masyarakatb desa Pitue Marang  untuk menggali dan mengidentifikasi potensi lokal hingga mendorong kualitas kesejahteraan masyarakat melalui desa wisata salah satu penggerak ekonomi daerah yang berkelanjutan" ujarnya.

    Hartaty yang baru saja di lantik jadi Camat Marang ini, langsung tancap gas melakukan kerja bakti, sekalipun itu hari libur, namun tetap melakukan tugas Dinas dengan bersama Danrami Marang dan stap serta masyarakat desa Pitue Marang, ,

    Menurut Hartati bahwa kami memang tidak mengenal libur, apalagi ini Desa Wisata Pitue Marang masuk kategori Desa yang akan di lombakan antar Desa Tingkat Provinsi Sulawesi-Selatan..

    "Kami yakin dengan potensi desa Pitue Marang dangan lingkungan wisata dibagian pesisir empang ini, punya daya tarik tersendiri, dengan suasana wisata pesisir tambak, secara pasti situasi alamnya sangat menyejukkan" ujarnya.

    Selain itu masyarakat setempat menata desa ini , dengan suasana wisata alami dan bersih, sehingga kehadiran kita di sepanjang jalur poros Desa Pitue Marang tersebut sangat indah dan sejuk terasa., apalagi di sore hari, bisa juga menyaksikan matahari terbit di upuk barat, yang penting tidak hujan, "Nampak sekali" ujarnya (Herman Djide).

     

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Mattiro Walie melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Bersama Warga, Personil Koramil Koramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Kodim 1421/Pangkep  Gelar Pelatihan 40 Anggota Saka  Wira Kartika di Pinggir Gunung Leang Lonrong
    Peringati HUT Proklamasi RI ke 78, Desa Tabo Tabo Gelar Motor Lambat
    HUT PT Semen Tonasa Ke 56,  Polsek Bungoro Amankan Pesta Rakyat di Lapangan Sepak Bola Tonasa 2
    PT Semen Tonasa Perkuat Komitmen TJSL Melalui Pakta Integritas dan Studi Banding ke Malang
    Bekal Antisipasi Bencana, Kodim 1421/Pangkep Gelar  Persami Saka Wira Kartika di lapangan Pamungkas Markas Komando Distrik Militer 1421/ Pangkep
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya bersama Warga Binaan Bangun Kolaborasi yang Harmonis
    HUT PT Semen Tonasa Ke 56,  Polsek Bungoro Amankan Pesta Rakyat di Lapangan Sepak Bola Tonasa 2
    PT Semen Tonasa Perkuat Komitmen TJSL Melalui Pakta Integritas dan Studi Banding ke Malang
    Awali Apel Pagi, Dandim 1421/Pangkep Letkol inf Fajar  Gelar Penandatanganan Fakta Integritas Pinjaman Online dan Judi Online. 
    Bergabung Tim SAR, PT Semen Tonasa Siagakan TIM TRC Pantau Aktivitas Pendakian di Gunung Bawakaraeng
    Lestarikan Ekosistem Laut, Dandim 1421/Pangkep Letkol Inf Fajar  Lepas Puluhan Tukik Penyu Ke Laut Lepas
    Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 1421-06/ Segeri Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu.
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Pemuda Pulau Sabaru Wujudkan Pilkada Damai dengan Cooling System
    Cooling System Jelang Pemilu 2024,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Jaga Situasi Kamtibmas di Pulau Sapuka
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya bersama Warga Binaan Bangun Kolaborasi yang Harmonis

    Ikuti Kami